Halaman Depan Diskusi / Forum Kennel Alamat Penting Anjing Dijual Stud Service Produk Anjing PASANG IKLAN Contact Us
Penyakit Anjing Forum Anjing / Penyakit Anjing /

rabies atau bukan? tolong dijawab!

rania99felicia
#1 | Postingan: 29 Des 2011 11:35
saya punya anjing. umurnya kira-kira 1 bulan. dari kecil dia sudah suka gigit-gigit semua barang yang di dekat dia. bahkan dia juga suka gigit-gigit orang. kata teman saya, dia suka gigit-gigit begitu karena lagi tumbuh gigi. jadi giginya gatal. apa betul?
nah, baru-baru ini adik saya digigit sama anjing itu sampai luka. apa perlu diperiksakan ke dokter? karena saya takut anjing itu rabies.
tolong dijawab secepatnya ya. trims.
avalon_kennel
#2 | Postingan: 29 Des 2011 18:38
yah ga rabies sis.. digigit kalo masih 1 bulan ka cuma bercanda doank.
rabies itu berkembang setelah umur anjing mulai dr 3 bulan.. makanya anjing nya harus rajin di vaksin ya sist..
rania99felicia
#3 | Postingan: 5 Jan 2012 16:21
trims ya :)
Desta
#4 | Postingan: 8 Jan 2012 08:38
mungkin sebaiknya segera di vaksin aja sis, selain untuk mencegah timbulnya bibit penyakit juga untuk daya tahan anjing tersebut :)
didik
#5 | Postingan: 17 Peb 2012 22:40
Utk memvonis anjing menderita rabies ukurannya bukan krn dia mengigit ttp hasil evaluasi pengamatan visual pd saat mengigit, masa isolasi 14 hr dan hsl laboratorium. Anjing mengigit krn teritorialnya tergangg, terprovokasi dan atas perintah. Utk daerah bebas rabies mk gigitan anjing hanya memerlukan perawatan luka penderita kecuali utk daerah tertular spt Bali, penderita hrs disuntik vaksin anti rabies (VAR for Human).
richiko
#6 | Postingan: 23 Peb 2012 01:03
apakah benar anjing mengidap rabies pada umur 3 bulan?
anjing saya sudah hampir mau 3bulan, kmarin saya di gigit ampe luka,saya jg kawatir.
tp dia sudah vaksin ke 3 loh..zz
didik
#7 | Postingan: 25 Peb 2012 16:13
3 bln merupakan batas umur minimal anak anjing bisa divaksin rabies, bukan rabies bisa menyerang anjing setelah umur 3 bln, rabies bisa menyerang semua tingkatan umur.
vickey
#8 | Postingan: 5 Mei 2012 17:46
numpang tanyak ciri2 rabies itu gmn ya?? Soalnya anjingku jg suka gigit2 aq
gunkz_fresh
#9 | Postingan: 8 Mei 2012 20:09
rabies itu adalah dari kuman yg tersimpat pada gigi anjing yg notabene anjing tsb memakan bangkai/sampah.., (anjing kampung/liar),

akan tetapi pada kasus anjing rumahan menggigit orang ...jarang dan hampir tidak ada yg menimbulkan rabies.., karena dari segi makanan menggunakan dog food..,

gmn sudah paham bukan?

trainer dog,
vickey
#10 | Postingan: 10 Mei 2012 09:47
thank ya atas penjelasannya , jd perlu ndak disuntik rabies itu kl anjing rumahan ??
 
Ayo Login dulu untuk bertanya atau menjawab atau berdiskusi apa saja di forum Dunia Anjing. Belum jadi member? klik disini untuk mendaftar!